Senin, 18 November 2013

artikel kesehatan (menu diet 13 hari)

Artikel kesehatan

Menu Diet 13 Hari

Bagaimana Melakukan Menu Diet 13 Hari

Diet sebenarnya bukanlah suatu penyiksaan, kenapa? Karena kebanyakan orang enggan melakukan diet karena menganggap diet itu suatu penyiksaan. Lalu bagaimana anda yang ingin melakukan diet. Diet 13 hari solusinya. Nah dengan diet 13 hari anda jangan jauh jauh dari toilet. Karena anda harus meminum air putih setiap jam. Sedikitnya anda harus meminum 2 liter air putih setiap hari.
Bukan meminum air putih menu diet 13 hari juga memiliki pantangan, diantanya tidak boleh memakan ikan asin karena bisa memicu kegemukan kembali dan sangat beresiko ke pada penyakit jantung. Hindarilah makan di jam malam karena bisa memicu kembali kegemukan anda.
Sayuran yang dikonsumsi biasanya selada mentah serta satu ikat bayam yang direbus tidak terlalu lama. Selain itu, konsumsilah daging bistik yang digoreng pada minyak jagung. Jika Anda mengikuti diet ini secara disiplin, berat badan pun akan berkurang 7-8 kilogram. Anda pun akan jarang buang air besar karena tubuh menyerap hampir semua makanan.

Menu diet 13 hari tanpa makan garam
1. Satu hari minum 8 gelas besar air putih (jangan air es), kurang lebih 2 liter air putih.
2. Daging bistik digoreng dalam Danish Butter/Minyak Jagung/Butter unsalted (tawar).
3. Sayuran biasanya 1 ikat bayam, jangan direbus terlalu lama (tanpa garam), dan selada dimakan mentah.
4. Makan malam terakhir pk. 18:00.
5. Air putih dapat diminum setiap jam.
6. Sebaiknya tinggal di rumah karena kita buang air kecil bisa mencapai 8x sehari.
7. Buang air besar jarang sekali karena hampir semua makanan diserap oleh tubuh.
8. Diet ini hanya menghilangkan lemak, jangan takut ada efek sampingan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar